Obat Kumur, Benarkah Ampuh Cegah Gigi Berlubang?
Tidak hanya membersihkan mulut secara keseluruhan, disebut-sebut obat kumur juga bisa mencegah gigi berlubang. Benarkah demikian?
Tidak hanya membersihkan mulut secara keseluruhan, disebut-sebut obat kumur juga bisa mencegah gigi berlubang. Benarkah demikian?
Obat kumur atau mouthwash dapat memaksimalkan perawatan gigi dan mulut. Meski begitu, kamu perlu tahu cara memilih obat kumur yang aman.